Dari Sahl bin Sa’ad Radhiallahu ‘anhu dia berkata: Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Aku dan orang yang menanggung anak yatim (kedudukannya) di surga seperti ini”, kemudian beliau Shallallahu ‘alaihi wa sallam mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam, serta agak merenggangkan keduanya. [HR al-Bukhari no. 4998 dan 5659]
Yayasan Sedekah Masjid Peduli Yatim merupakan program rutin Yayasan Sedekah Masjid dengan Masjid-Masjid setiap bulannya, dimana kami berkeliling ka Masjid-Masjid untuk memberikan santunan kepada anak-anak yatim sekitar Masjid.
Adapun santunan yang kami berikan kepada adik-adik yatim itu terdiri dari uang pembinaan, peralatan sekolah, peralatan ibdah dan mengaji dan juga sembako yang bisa dimanfaatkan oleh ibu atau wali yang mengurusnya.
Berikut beberapa dokumentasi dari kegiatan Yayasan Sedekah Masjid Peduli Yatim yang sudah terlaksana:








InsyaAllah ini merupakan Peluang Kebaikan untuk Kita semuanya, semoga kita semua senantiasa Allah berikan kesehatan dan senantiasa Allah mudahkan dan lancarkan segala aktivitas dan rezekinya. Aamiin Yaa Robbal’aalamiin,,,
CARA BERDONASI:
- Isi nominal bantuan bapak/ibu
- klik DONASI SEKARANG
- Isi data lengkap bapak/ibu
- Trasnfer titipn bantuan bapak/ibu
- KONFIRMASI DONASI
-
1 Aug 2022
Update Penyaluran Program
Setiap Penyaluran Program dari Yayasan Sedekah Masjid kami publish di https://sedekahmasjid.com/info/